Bismillah,
Assalamualaykum Warohmatullohi Wabarokatuh.
ada tiga kebahagiaan pada hari ini,
pertama, Sahabat dunia maya ane si Ukhti Tangguh sembuh dari sakitnya, setelah beberapa pekan beliau dirawat di RS Balikpapan.(pesan buat Ukhti Tangguh, bila jalan dakwah itu indah. Ingat! Ada hak juga untuk tubuh ini, bagaimana kita menyeru ummat diri sendiri aja dicuekin. he..he...)
Kedua, Sungguh indah silaturahim diantara kami, kami ikhwan dan akhwat berlomba menggapai CintaNya dan RidhoNya, (Na...h gitu dong fastabiqul khoirot. Ikhwan juga kan butuh syurga. Gak kaya kemaren2 kayaknya majlis2 ilmu di dominasi akhwat deh).
Ketiga, Nikmat Alloh tak terhingga, sungguh ane malu sendiri, tiap hari hanya dosa dan maksiat yang ane lakukan, ibadah hanya asal2 saja. Tapi, karuniaNya sungguh tak putus2Nya. Terima KAsih Yaa Robb, golongkanlah hamba ini kedalam makhlukMu yang selalu bersyukur.
Terima Kasih Yaa Robb ana berada dalam Islam, sungguh nikmat yang tak ternilai bisa menjadi ummatMu.
(tak terasa mata ane lembab, Yaa Alloh jadikan airmata ini jadi saksi kelak di akhirat)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar